Deskripsi Produk
Sepeda BMX 18 Inchi Genio Alvaro ini didesain dengan ban besar atau dikenal dengan ban 3.00 sehingga tampak gagah ketika digunakan. Sepeda ini mengambil konsep tentang seorang anak bernama Alvaro yang senang mengaji dan senang berpeci putih. Konsep ini jarang ditemukan pada produk sepeda lain.
Sepeda BMX 18 Inchi Genio Alvaro ini menggunakan ban besar sehingga lebih cocok ketika digunakan anak taman kanak atau SD tingkat awal. Sepeda ini memiliki jarak sadel dengan handlebar yang pendek sehingga sebagian anak merasa lebih nyaman menggunakan sepeda 18 inchi daripada sepeda 20 inchi yang memiliki jarak sadel dengan handlebar yang lebih panjang.
Ulasan
Belum ada ulasan.